SEKILAS INFO
: - Thursday, 25-04-2024
  • 4 tahun yang lalu / SELAMAT DATANG DI WEB RESMI DAYAH AL ATHIYAH TAHFIZ AL QUR’AN (SMP & SMA PLUS)

Kegiatan rihlah khusus kelas IX  merupakan kegiatan tahunan yang dilaksanakan oleh Dayah Al Athiyah Tahfidz Qur’an Seulawah Aceh Besar. Kegiatan rihlah pada tahun 2019 ini berkunjung ke objek sejarah dan wisata yang ada di Takengon yang didampingi oleh Ustadz Aidil Ridho, LC.MA sebagai ketua panitia dan ustadz-ustadzah lainnya yang ikut membersamai seluruh santri. Kegiatan ini berlangsung sejak 09-11 November 2019.
Selama kegiatan berlangsung seluruh peserta dan ustadz-ustadzah bermalam di rumah wali Aqlil Haqqi kelas 8 untuk yang putra dan yang putri di rumah wali M. Khairan kelas 8. Lokasi yang dikunjungi antara lain, Burtelege, Wayang Koro, Air Terjun, Pantai Meunyo, Pantai ketibung, Putri Bukes, Loyang Mandale, Pantan Terong, Masjid Raya Takengon, Pasar Tradisional, dan Bandar Lampahan.

Previous postMoving Class Next postPenerimaan Santri Baru Tahun 2020-2021

Pengumuman

Penerimaan Santri Baru Tahun Ajaran 2023-2024

Jadwal UAS Ganjil Tahun 2019-2020

Video Terbaru